Cara membuat Pestisida Nabati Untuk Pengendalian Hama dan Penyakit Sayuran
Bahan
Bawang putih 1 kg
EM4 100 cc
Air 5 liter
Alat
Alat tumbuk/Blender
Timbangan
Saringan
Botol/Plastik
Ember
Cara pembuatan
- Bawang putih di kupas kulitnya,
selanjutnya ditumbuk atau diblender sampai halus.
- Tambahkan air, Em4, dan gula pasir.
- Larutan tersebut dimasukkan dalam botol
atau plastik.
- Fermentasikan/diperam selama 7 hari.
- Setelah 7 hari, hasil fermentasi
selanjutnya disaring dan siap digunakan
Cara aplikasi
Semprotkan ke tanaman, pagi atau sore hari
dengan konsentrasi 50 cc/tangki, bisa ditambah dengan zat perekat, Frekuensi
semprot 2 x seminggu
0 Response to "Pestisida Nabati Untuk Pengendalian Hama dan Penyakit Sayuran "
Posting Komentar